CARA MENAMPILKAN RULER PADA MICROSOFT WORD

Shepty IeCha | Follow @shepty_iecha

Assalamualaikum teman-teman. Bagaimana kabarnya? Alhamdulillah pasti sehat bukan? Pada postingan kali ini saya akan membagikan tutorial cara menampilkan ruler (penggaris) pada microsoft word. Tak lupa saya ucapkan terima kasih kepada teman-teman karena telah berkenan mengunjungi blog sederhana ini.

Halaman Microsoft Word tanpa ruler (penggaris) memang agak merepotkan. Bagaimana tidak? Jika kita ingin meluruskan kata-kata tiap baris pasti akan mengalami kesulitan. Dengan adanya ruler (penggaris) ini akan memudahkan kita meluruskan kata-kata tiap baris. Jika pada Microsoft Word kalian rulernya hilang, maka tidak perlu risau. Berikut ini cara menampilkan ruler (penggaris) pada Microsoft Word.

CARA MENAMPILAN RULER (PENGGARIS) PADA MICROSOFT WORD:

1. Buka Microsoft Word

2. Pilih "VIEW" pada menu bar.

3. Beri tanda centang pada "RULER".

4. Ruler (Penggaris) pun muncul pada halaman Microsoft Word .

Bagaimana teman-teman? mudah bukan? Silahkan mencoba ya. Semoga dapat membawa manfaat untuk kalian. Jika ada saran, komentar, atau pertanyaan bisa kalian sampaikan pada kolom komentar ya. Terima Kasih. Wassalamualaikum.

Previous
« Prev Post

Tidak ada komentar on CARA MENAMPILKAN RULER PADA MICROSOFT WORD

Posting Komentar

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *